Terkadang kala kalau kita sedang di hadapan komputer entah itu mengerjakan tugas, main game, ataupun berinternet ria selalu lupa akan waktu. Hal ini tentunya akan mempengaruhi komputer yang dipakai. Karena komputer sekalipun memerlukan waktu istirahat agar bisa menjalankan tugas yang diperintahkan dan komputerpun menjadi lebih awet. Jika digunakan terus menerus tanpa istirahat komputer akan mengalami overheat dan lama kelamaan akan menjadi rusak. dalam kesempatan ini saya ingin berbagi info tentang cara mengetahui lama pemakaian komputer menggunakan systeminfo yang dijalankan dari Command Prompt.
Lama pemakaian komputer yang dihitung dari systeminfo ini berdasarkan proses booting hingga kita melakukan pengecekan menggunakan cara ini. Berikut ini langkah-langkahnya :
- Jalankan Command Prompt dengan cara mengetikkan cmd pada menu Run, sehingga akan tampil jendela Command Prompt, seperti pada gambar di bawah ini.
- Pada command prompt tersebut, ketikkan perintah systeminfo lalu tekan ENTER, untuk lebih jelasnya lihat gambar di bawah ini.
- Tunggu beberapa detik lalu akan tampil berbagai informasi tentang komputer salah satunya adalah informasi tentang lamanya pemakaian komputer. Sebagai contoh dalam gambar di bawah ini bahwa pemakain kompter adalah 1 jam 17 menit 35detik (lihat yang dilingkari merah).
Artikel Terkait:
komputer
- Garuda OS, Sistem Operasi Kreasi Anak Bangsa
- Cara Membuat Email dengan Nama Domain yang Unik. Gratis...!!
- Cara Mengatasi Battery Handphone yang sudah ngeDROP
- 5 Teknik Membasmi Virus di Komputer
- 20 Produk Antivirus Terbaik 2010
- Free Download Encarta Encyclopedia 2009
- Hacker Bukan Cracker
- Cara Mengganti Background Google
- Tips menyelamatkan Data dari CD/DVD yang Rusak
- Software Untuk Menambah RAM
- Modifikasi Folder Dengan Folder Magic 2.0
- 21 Aplikasi Untuk Membuat Game Sendiri
- Tips Cara Mengetahui Flashdisk ASPAL (Asli tapi Palsu)
- 5 Software Alternatif Pengganti Photoshop
- Cara Membuat Subtitle Film
- Penjelasan ilmiah Misteri Windows
- perbedaan Processor Intel Core i3, i5, dan i7
- Memonitor Jaringan dengan MyLanViewer v3.4.9
- MozBackUp, Software untuk Membackup Firefox
- Trik Download Video di YouTube (FLV, MP4, dan 3GP)
- free Download FlipPublisher full version v 1.1.0.56
- Anti Mosquito: Software Pengusir Nyamuk
- Menyembunyikan IP dengan Hotspot Shield
- High quality font for professional designers
5 komentar:
nice share... ;))
ada cara seperti ini ternyata. baru tau, thanks..
nice inpoh
wah makasih infonya....
thank gan, sangat bermanfaat
Posting Komentar