Jumat, 05 Maret 2010

Cara Menampilkan seluruh emoticon di YM

Yahoo Messenger merupakan penyedia layanan chat gratis yang paling banyak di gunakan salah satu daya tariknya ialah tersedia emoticon yang atraktif dan representatif dengan emosi kita, dan secara default menyediakan sejumlah emoticon untuk memeriahkan jalannya chat kita, ini pake emoticon default atau standar Yahoo:
 
Namun, di samping emoticon standar (default) Yahoo juga menyediakan emoticon tersembunyi (hidden atau secret) dan jauh lebih menarik juga lucu, namun untuk menampilkannya kita harus tahu kombinasi karakter tiap emoticon. Contohnya jika ingin menampilkan emoticon ini kombinasi karakternya adalah: :(|) .  

Bagi anda yang sudah hapal kombinasi karakternya mungkin gak masalah, tapi bagi yang belum hapal bisa repot mengetikkan kombinasi karakter tersebut. Oleh karena itu posting ini akan memberikan trik menampilkan emoticon tersembunyi sehingga menjadi emoticon default jadi tiap kali anda ingin kirimkan emoticon tersebut tidak perlu mengetik kombinasi karakternya dan cara di artikel ini hanya bisa di terapkan untuk Yahoo Messenger versi 8 ke atas.
Berikut adalah Langkah-langkahnya:

  1. Download YEmotePlus, dengan mengklik tombol Install Now.
  2. Lalu anda akan temukan popup kecil, klik Launch Application, gini:



  3. Sekarang login ke Yahoo Messenger.
  4. Pilih salah satu teman di Y! list anda kemudian PM
  5. Lihat menu Actions dan pilih Choose a Plugin



  6. Kemudian pilih Plugin YEmotePlus seperti pada gambar berikut ini:



  7. Pilih tombol Start pada YEmotePlus, maka akan muncullah semua emoticon dari Yahoo, baik emoticon standar (default), emoticon tersembunyi (hidden atau secret), seperti gambar berikut ini:

Sekarang anda bisa tampilkan semua emoticon tanpa perlu susah-susah mengetikkan kombinasi karakternya..
Selamat Mencobaa....

5.0
Agregar a facebook

Artikel Terkait:

3 komentar:

Indovision on 24 Agustus 2010 pukul 10.41 mengatakan...

keren2

Anonim mengatakan...

'@-@
o|\~
:->~~
?@_@?
:(tv)
%||:-{

Anonim mengatakan...

tenkyu gan...tapi di ym terbaru udah ada smua gann....thx infonya...!

Posting Komentar

 

Recent Comment

Pengikut